Mantan Pelatih Timnas Brasil Beri Saran Neymar Terkait Pilihan Masa Depan
1 min read
Saya harap musim depan dia bisa memberi kami banyak kegembiraan dan menunjukkan potensi penuhnya. Jadi itu terserah dia. Dia memiliki kualitas tinggi secara teknis. Dia melakukan semua yang perlu dilakukan pemain dan telah matang secara penuh,” lanjutnya.

Kini, Neymar sendiri tengah berada di antara dua pilihan antara tetap di Paris Saint-Germain (PSG) atau kembali ke Barcelona. Tentu saja, itu pun baru sekadar rumor karena belum ada konfirmasi secara resmi dari kedua belah pihak atas masa depan Neymar.